Pelunasan Pokok Atas Negotiable Certificate of Deposit (NCD) Rupiah Tahun 2022 Seri B (BBNI)

Pada tanggal 5 September 2023, Perseroan telah melakukan pelunasan pokok atas Negotiable Certificate of Deposit (NCD) Rupiah BNI Tahun 2022 Seri B melalui PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) dengan keterangan sebagai berikut:

  1. Nama Instrumen : Negotiable Certificate of Deposit (NCD) Rupiah BNI Tahun 2022 Seri B
  2. Nilai Penerbitan : Rp500.000.000.000,- (lima ratus miliar Rupiah)
  3. Tanggal Penerbitan : 8 Desember 2022
  4. Tanggal Jatuh Tempo : 5 September 2023

Sumber : Keterbukaan informasi IDX

Share this post :
Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *